Tak jarang, banyak pemilik mobil lebih memilih aki kering yang disebut lebih unggul ketimbang aki basah. Namun, tetap saja, aki kering mobil bermasalah suatu saat akan terjadi pada pemilik mobil dan harus membuat mobil dibawa ke bengkel.

Meskipun aki kering tidak menggunakan cairan elektrolit yang volumenya harus dicek secara teratur dan lebih menggunakan gel yang disebut akan membuat volumenya bisa bertahan lebih lama.

Meskipun begitu, Tapi jika aki terlanjur mengalami soak, bagaimana cara memperbaikinya? Simak cara servis aki kering di bawah ini, dirangkum dari berbagai sumber.

Cara servis aki kering: alat yang dibutuhkan
Sebelum mulai memperbaikinya maka ada beberapa alat yang kamu persiapkan, yaitu antara lain:

Mengutip artikel dari Kabaroto.com, berikut adalah langkah-langkah yang bisa kamu lakukan untuk memperbaiki aki kering mobil.

Baca juga: 5 Tips Memilih dan Membeli Aki yang Tepat Untuk Mobil

Baca juga: 4 Faktor yang Bikin Aki Mobil Cepat Tekor

Bersihkan dan buka penutup aki

Hal pertama yang dilakukan adalah dengan melepaskan dan membersihkan aki. Hal berikutnya, gunakan air hangat untuk membersihkan aki tersebut.

Selanjutnya, gunakan obeng minus yang untuk membuka tutup aki.

Gunakan air Zuur

Terdapat tiga tutup kecil berbentuk karet bulat pada bagian aki. Lalu, gunakan air Zuur. Air ini memiliki kandungan elektrolit berupa asam sulfat yang punya kandungan elektrolit kuat yang dapat menyimpan dan menghantarkan arus listrik dengan baik.

Tutup dan isi ulang dayanya

Langkah berikutnya adalah menutup kembali lubang-lubang yang sudah dibuka ditutup kembali dengan erat. Selanjutnya, gunakan trafo charger atau gunakan aki mobil untuk membuat mesinnya yang menyala.

Pasang kembali ke posisi aslinya

Jika sudah selesai, nyalakan mesin mobil, dan biarkan menyala dalam rentang waktu hingga 10 menit agar tegangan listrik mobil menjadi lebih stabil.

Jika ragu-ragu, kamu bisa datang langsung ke bengkle mobil terdekat untuk mendapatkan perawatan yang lebih maksimal agar aki kering mobil bermasalah.

Baca juga: 5 Hal yang Bisa Bikin Kondisi Aki Mobil Berfungsi Tahan Lama

Baca juga: Serba-serbi Aki Mobil dan Cara Serta Tips Perawatannya

Carsworld menyediakan layanan pemesanan bengkel servis mobil secara online yang bisa dilakukan melalui aplikasi. Melalui layanan digital, Carsworld menawarkan beragam paket servis untuk kebutuhan dan perawatan mobil. Unduh aplikasi Carsworld yang saat ini tersedia gratis bagi pengguna Android dan iOS.